skip to main | skip to sidebar

kodok (ga lagi) ngorek !!!

Pages

  • Beranda

Selasa, 01 Juni 2010

Format Baru Penulisan Mata Uang Rupiah

Pusat Bahasa mengubah standar penulisan baku untuk menuliskan mata uang “Rupiah”. Kita tahu bahwa penulisan nominal angka dalam Rupiah seperti ini (Contoh 50ribu rupiah) :

Rp 50.000,00

oleh Pusat Bahasa diubah menjadi seperti ini :

Rp50.000,00

Apakah sama ? tentu tidak. . ..kl sama mah, bukan diubah nama'a. . .

yang membedakan'a adalah hilang'a spasi. Pada penulisan nominal awal, ada spasi diantara "Rp" dan "50.000". Dan dalam revisi terbaru'a spasi ini dihilangkan dengan alasan untuk menghindari terjadi'a pemalsuan nominal. Contoh'a, apabila dalam format penulisan yang lama, dikarenakan ada'a spasi, maka mungkin akan timbul kecenderungan untuk menambah nominal lain, misal'a yg tadi'a Rp 50.000,00 ditambah menjadi Rp550.000,00.

Atas dasar itulah, Pusat Bahasa merevisi penulisan nominal mata uang. . .

dan perlu diingatkan sekali lagi. . .untuk penulisan nominal mata uang, TIDAK DIGUNAKAN SPASI SETELAH MATA UANG DAN SEBELUM NOMINAL ANGKA'A.



Diposting oleh Rusnadi Tirto Wijanarko di 18.17 0 komentar Kirimkan Ini lewat EmailBlogThis!Bagikan ke XBerbagi ke FacebookBagikan ke Pinterest
Postingan Lebih Baru Postingan Lama Beranda

Diliat juga yang ini

  • Catatan Iseng Cewe Tengil
    senyuman itu . . .
    14 tahun yang lalu
  • Welcome to Dema Justicia

Mengenai Saya

Foto saya
Rusnadi Tirto Wijanarko
Yogyakarta - Bekasi, Indonesia
a.k.a Ako . . .
Lihat profil lengkapku

Anda orang ke-

HTML Hit Counters
Web Counter

Sumpah Serapah

Blog Archive

  • ►  2012 (2)
    • ►  Maret (1)
    • ►  Februari (1)
  • ►  2011 (2)
    • ►  November (1)
    • ►  Maret (1)
  • ▼  2010 (6)
    • ►  Oktober (3)
    • ►  Juli (1)
    • ▼  Juni (1)
      • Format Baru Penulisan Mata Uang Rupiah
    • ►  Mei (1)

Followers

Diberdayakan oleh Blogger.
 
Copyright (c) 2010 kodok (ga lagi) ngorek !!!. Designed for Video Games
Download Christmas photos, Public Liability Insurance, Premium Themes